Teknologi VGA Card atau kartu grafis saat ini boleh dikatakan sudah hampir setara dengan teknologi prosesor. Jika prosesor dengan teknologi multicore-nya dapat memproses banyak data, VGA Card juga dapat melakukan rendering grafis untuk dapat ditampilkan pada resolusi tinggi.
Bandwidth. Credit : sip.us
Demi menghasilkan resolusi grafis secara maksimal, dibutuhkan spesifikasi kartu grafis





